Selasa, 20 September 2011 | By: Ahmad's

Silabus Sistem Informasi Manajemen


SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAKWAH
Silabus Perkuliahan

Mata Kuliah    : Sistem Informasi Manajemen Dakwah
Bobot              : 3 SKS
Status MK       : Mata kuliah bersyarat
Sem./Jur.         : V/ Manajemen Dakwah
Fakultas           : Dakwah dan Komunikasi UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Dosen              : Drs. Hamzah Turmudi, M.Si., Asep Iwan Setiawan, M.Ag.
e-mail              : iwanfidkombdg@gmail.com
Blog                : iwanfidkom.co.cc

Tujuan:

Mata kuliah ini bertujuan memberikan pengenalan kepada para mahasiswa mengenai konsep dasar sistem informasi manajemen, struktur beserta pengembangannya. Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat mengenal kebutuhan informasi pada masing-masing jajaran dan tatanan organisasi, menemukan sumber data yang terkait dengan kebutuhan tersebut. Mempunyai gambaran rancangan sistem informasi yang memadai dan memahami prinsip pengelolaan sistem informasi manajemen.

Topik Inti:
1.      Konsep Sistem
a.       Pengertian Sistem
b.      Karakteristik Sistem
c.       Jenis-jenis Sistem
d.      Model Sistem
2.      Konsep Informasi
a.       Konsep Fakta, Data dan Informasi
b.      Karakteristik Kualitas Informasi
c.       Komponen Sistem Informasi
3.      Konsep Sistem Informasi Manajemen Dakwah
a.       Pengertian Sistem Informasi Manajemen Dakwah
b.      Manfaat Sistem Informasi Manajemen Dakwah
c.       Tahapan Sistem Informasi Manajemen Dakwah
d.      Ruang Lingkup Sistem Informasi Manajemen Dakwah
e.       Perkembangan Sistem Informasi Manajemen Dakwah
4.      Konsep Pengambilan Keputusan Berbasis Sitem Informasi
a. Informasi dan Kegiatan Manajemen
b. Tipe Keputusan Manajemen dan Tahapannya
c. Tipe Informasi bagi Manajemen
d. Mekanisme Pengambilan Keputusan dalam Organisasi
5.      Teknologi Sistem Informasi
a. Sistem Komputer
b. Sistem Perangkat Keras
c. Sistem Perangkat Lunak
d. Hubungan antara Perangkat Keras dengan Perangkat Lunak
6.      Pengembangan Sistem Informasi pada Organisasi Dakwah
a. Metode pengembangan sistem informasi pada Organisasi Dakwah
b. Penerapan pengembangan sistem informasi pada Organisasi Dakwah
7.      Database dan Sistem Manajemen Database bagi Organisasi Dakwah
a. Pengertian Database bagi Organisasi Dakwah
b. Karakteristik Database bagi Organisasi Dakwah
c. Langkah-langkah menyusun database bagi Organisasi Dakwah
d. Alat komunikasi penyusunan database bagi Organisasi Dakwah
8.      Ruang Lingkup dan Perkembangan Sistem Informasi Manajemen Dakwah
9.      Konsep Pengambilan Keputusan Berbasis Sitem Informasi
10.  Teknologi Sistem Informasi
11.  Metode pengembangan sistem informasi pada Organisasi Dakwah
12.  Penerapan pengembangan sistem informasi pada Organisasi Dakwah
13.  Pengertian, Karakteristik dan Pentingnya Database bagi Organisasi Dakwah
14.  Perencanaan dan langkah-langkah menyusun database bagi Organisasi Dakwah

Referensi:

1.      Azhar Susanto, Sistem Informasi Manajemen: Konsep dan Pengembangannya, Bandung: Linga Jaya, 2002.
2.      John G. Strater Burch, Felix R. & Grudniski. Gary Information System, Theory and Practice. 3rd edition. John Wiley & Sons, 1983.
3.      Gordon B. Davis & Margarethe H. Olson. Management Information System: Conseptual Foundations, Structure and Development. Second edition. Tokyo: McGraw-Hill Kogakusha, 1984.
4.      Jogiyanto, Sistem Teknologi Informasi, Andi: Yogyakarta, 2003.
5.      Kroenke. Management Information System. McGraw-Hill, 1989.
6.      Raymond McLeod, Management Information System. Science Research Associates Inc., 1979.
7.      George M. Scott, Principles of Management Information System. McGraw-Hill, 1986.
8.      Soedrajat Soegito, Sistem Informasi Manajemen, Jakarta: Penerbitan Universitas Terbuka, 2003.

Note: Semua tugas kelompok harus sudah dibagikan kepada kelompok lain dan dikirimkan ke e-mail dosen pengampu mata kuliah (iwanfidkombdg@gmail.com.) paling lambat 2 Oktober 2011.

b. Tugas Individu:
1.      Membuat resume dan review setiap pertemuan sesuai topik inti yang telah dikuliahkan dan diskusikan, kemudian dikirimkan ke e-mail dosen pengampu mata kuliah (iwanfidkombdg@gmail.com) paling lambat sebelum pertemuan terakhir.
2.      Membuat book report (ditulis tangan) dengan sumber dari buku sistem informasi manajemen

0 komentar:

Posting Komentar